SOLID GOLD | Gula di Bulan September

SOLID GOLD – Faktor Pegerak Harga Gula di Bulan September

SOLID GOLD JAKARTA – Analisa tehnikal untuk gula dengan support pertama $ 11.89 kemudian ke $ 11.47 dan resistant pertama di $ 13.06.

Harga gula di New York tidak berubah sedangkan di London harga gula naik pada penutupan pasar hari Jumat ada beberapa faktor perubahan harga di bawah ini.

Harga gula di ICE New York tidak berubah di $ 12.62 per pound, sedangkan di ICE London harga gula putih naik 0.47 %.

Harga minyak mentah turun 1.5 % hari Jumat ke terendah dua minggu, sehingga mengurangi produksi etanol dan menghentikan kenaikan harga gula.

Harga gula Maret di New York pada hari Rabu naik ke tertinggi satu bulan dan harga gula di London naik ke tertinggi 2 ¾ bulan.

Faktor –faktor penting yang menggerakkan harga gula pada bulan September ini :

– Produksi gula dunia 2019/20 (Apr/Mar) turun 2.3 % dari tahun lalu menjadi 172 MMT setelah meningkat 0.6 % dari tahun lalu menjadi 185.2 MMT di 2018/2019. Neraca gula dunia di tahun 2019/20 akan menjadi deficit sebesar 4.8 MMT berubah dari surplus 1.7 MMT pada 2018/19.

– Unica di hari Selasa lalu menurunkan perkiraan produksi gula di Pusat dan Selatan Brazil turun 5.6 % dari tahun lalu ke 2.037 MT pada pertengahan bulan September, dan total produksi gula di pertengahan September di 2019/2020 turun 4.9 % menjadi 20.01 MMT.

– Perkiraan Unica bahwa produksi etanol Brazil akan meningkat sehingga produksi gula diperkirakan akan turun 5.7 % dari tahun lalu ke terendah empat belas tahun menjadi 25 MMT.

– Komisioner Gula di Maharashtra, daerah produsen gula terbesar di India produksinya diperkirakan turun ke 5.2 – 5.3 MMT turun dari perkiraan sebelumnya ke 6.44 MMT setelah banjir melanda perkebunan tebu pada bulan lalu sehingga merusak tanaman. Produksi gula India di 2019/20 diperkirakan akan turun 15 % ke terendah tiga tahun di 28 MT karena kekeringan dan musim monsoon tertunda.
SOLID GOLD

Sumber : Vibiznews

Baca Juga :

PT Solid Gold Berjangka

Legalitas PT Solid Gold Berjangka

Sertifikat PT Solid Gold Berjangka

Visi Dan Misi PT Solid Gold Berjangka

Profil Perusahaan PT Solid Gold Berjangka

Info Dan Kegiatan PT Solid Gold Berjangka

Fasilitas Layanan PT Solid Gold Berjangka

Alasan Anda Memilih Kami PT Solid Gold Berjangka

Penghargaan Dan Pengakuan PT Solid Gold Berjangka

Keunggulan Dan Karakteristik Produk PT Solid Gold Berjangka


Leave a comment